Rangkuman materi Berpikir Komputasional


Nama : Deniz Adina Ramadhan
Kelas : X TL B
No. Absen : 09

• BERPIKIR KOMPUTASIONAL

• Definisi
Berpikir komputasional adalah metode menyelesaikan persoalan dengan menerapkan teknik ilmu komputer (informatika).

• Penjelasan 
Tantangan bebras menyajikan soal-soal yang mendorong siswa untuk berpikir kreatif dan kritis dalam menyelesaikan persoalan dengan menerapkan konsep-konsep berpikir komputasional.

4 Faktor Penting Dalam Berpikir Komputasional : 
1. Abstraction
2. Decomposition
3. Pattern Recognition
4. Algoritms

• Hasil/Kesimpulan
Berpikir komputasional adalah pendekatan sistematis untuk memecahkan masalah dengan cara menganalisis mendekomposisi, dan merancang solusi efisien mirip dengan proses yang dilakukan komputer. Keterampilan ini penting dalam kehidupan sehari-hari untuk berpikir logis dan kreatif dalam menghadapi tantangan.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Rangkuman materi Microsoft Word

Rangkuman materi Search Engine